Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

BERITA FOTO

FOTO: Gamers Makassar Bertanding di PGM Karebosis

Indonesia E-Sport Super League (IESL) merupakan kompetisi tingkat nasional berbasis LAN Party E-Sport,

Penulis: Sanovra Jr | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Sejumlah gamers mengikuti lomba game kompetisi Indonesia E-Sport Super League (IESL) di Nusantara Foodcourt, lantai 4 Pusat Grosir Makassar (PGM) Karebosi, Sabtu (30/1/2016). 

TRIBUN-TIMUR.COM - Sejumlah gamers mengikuti lomba game kompetisi Indonesia E-Sport Super League (IESL) di Nusantara Foodcourt, lantai 4 Pusat Grosir Makassar (PGM) Karebosi, Sabtu (30/1/2016).

Indonesia E-Sport Super League (IESL) merupakan kompetisi tingkat nasional berbasis LAN Party E-Sport, dimana seluruh pesertanya akan bertemu dan bertanding di satu tempat. Makassar merupakan kota keenam berlangsungnya event ini setelah Jakarta, Bandung, Surabaya, Jogjakarta dan Medan

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved