Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Ibrahim Saleh Bangga Jadi Alumni YPUP

Karena sejumlah alumni dari YPUP Makassar banyak berkarir dan mengabdi kepada pemerintah.

Penulis: Saldy Irawan | Editor: Suryana Anas
TRIBUN TIMUR/SALDY
Sekretaris Kota Makassar Ibrahim Saleh pada acara reuni YPUP, Sabtu (23/1/2016). 

Laporan wartawan Tribun Timur, Saldy

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR -Sekretaris Kota Makassar Ibrahim Saleh mengaku bangga menjadi alumni Yayasan Pendidikan Ujung Pandang (YPUP) Makassar.

Pasalnya, sejumlah alumni dari YPUP Makassar banyak berkarir dan mengabdi kepada pemerintah.

Hal ini disampaikan pada acara reuni YPUP, Sabtu (23/1/2016).

"Kami sangat bangga menjadi alumni," kata Ketua IKA YPUP ini. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved