Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Ini Surat Suara Pilkada Lutra

Rencananya surat suara akan disortir hingga lima hari kedepan

Penulis: Sudirman | Editor: Anita Kusuma Wardana

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM,MASAMBA - Sebanyak 225.900 surat suara akan disortir di kantor KPU Luwu Utara Kamis (19/11/2015). Rencananya surat suara akan disortir hingga lima hari kedepan.

Anggota KPU Luwu Utara, Syamsul Bachri, mengatakan, Kecamatan Seko, merupakan kecamatan pertama yang akan dilakukan distribusi surat suara.

Ia menambahkan, sesuai jadwal yang telah ditentukan oleh KPU, distribusi logistik ke Kecamatan Seko, mulai tanggal 29 November sampai 3 Desember.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved