Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: HUT ke-37 PT IKI, Karyawan Kerja Bakti

Mereka merayakannya dengan bersih bersih bersama masyarakat sekitar membersihkan daerah galangan kapal.

Penulis: Rasni | Editor: Mutmainnah

Laporan Wartawan Tribun Timur, Rasni Gani

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Manajemen PT Industri Kapal Indonesia (IKI) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-37, Jumat (16/10/2015).

Mereka merayakannya dengan bersih bersih bersama masyarakat sekitar membersihkan daerah galangan kapal.

"Kegiatan ini kami gelar sebagai bentuk kesyukuran di usia ini. Kami libatkan sejumlah masyarakat sebagai bentuk sinergitas," kata Direktur Keuangan dan Administrasi PT IKI, Aureliuz Larope. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved