Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Klarifikasi Basdir Soal Insiden Ricuh Paripurna

Basdir juga menyebut legislator PKS Irwan ST sebagai biang keributan

Penulis: Ilham Arsyam | Editor: Ina Maharani

Laporan Wartawan Tribun Timur Ilham Arsyam

MAKASSAR,TRIBUN TIMUR.COM - Legislator Demokrat Makasar, Basdir memberikan klarifikasi soal insiden keributan yang melibatkan dirinya dalam rapat paripurna dewan, Jumat (19/6/2015) lalu.

Basdir memberikan klarifikasi kepada awak media di ruang Humas DPRD Makassar, Senin (22/6/2015).

Basdir menjelaskan alasannya melakukan interupsi dalam rapat tersebut. "Saya interupsi dengan izin pimpinan sidang," katanya.

Basdir juga menyebut legislator PKS Irwan ST sebagai biang keributan. "Irwan bicara tanpa izin pimpinan," tambahnya.

Tags
Basdir
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved