Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Pelatih PSM U-21 Jelaskan Rencana Evaluasi Tim

Nantinya 10 pemain terbaik akan terpilih untuk berlatih bersama para pemain senior PSM Makassar di lapangan Karebosi, Makassar.

Penulis: Ilham Mulyawan | Editor: Ina Maharani

Laporan wartawan Tribun Timur, Ilham Mulyawan

TRIBUN TIMUR.COM, MAKASSAR - Pelatih kepala PSM Makassar U-21, Sjafril Usman menyatakan, pihaknya akan segera melakukan evaluasi kepada tim PSM U-21.

Nantinya 10 pemain terbaik akan terpilih untuk berlatih bersama para pemain senior PSM Makassar di lapangan Karebosi, Makassar.

"Segera kita evaluasi dalam waktu dekat ini," ujar dia.

Tags
PSM U-21
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved