Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Ujian Nasional 2015

VIDEO: Simulasi UN Online di SMAN 1 Makassar

Pihak sekolah membagi tiga sesi bagi siswa kelas tiga untuk mengikuti simulasi UN online

Penulis: Mutmainnah | Editor: Suryana Anas

Laporan Wartawan Tribun Timur Muthmainnah Amri

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR- Jelang ujian nasional (UN) yang digelar pada April 2015, sejumlah persiapan telah dilakukan sejumlah sekolah. Khususnya 18 sekolah tingkat SMA/SMK yang ditunjuk Kementerian Pendidikan untuk realisasi UN secara online.

Di SMAN 1 Makassar, Jl Gunung Bawakareng sudah digelar simulasi UN online, Senin (23/3/2015). Pihak sekolah membagi tiga sesi bagi siswa kelas tiga untuk mengikuti simulasi UN online. Karena bersifat baru, siswa pun masih terbata bata.

Ini dia video suasana simulasi UN online. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved