Ini Tuntutan Perempuan HTI di Flyover
Dalam orasinya mereka mengkampanyekan peran perempuan dalam penerapan syariat Islam.
Penulis: Hasrul | Editor: Ina Maharani
Tribun/Hasrul
Puluhan kader perempuan Hizbut Tahrir Indonesia melakukan aksi demonstrasi di bawah Flyover Makassar, Minggu (8/3/2015).
Laporan Wartawan Tribun Timur, Hasrul
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Puluhan kader perempuan Hizbut Tahrir Indonesia melakukan aksi demonstrasi di bawah Flyover Makassar, Minggu (8/3/2015).
Dalam orasinya mereka mengkampanyekan peran perempuan dalam penerapan syariat Islam.
Dengan yel-yel perempuan Indonesia butuh Syariat bukan Demokrasi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/kader-perempuan-hizbut.jpg)