Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Direktur LAPAR Sulsel: Biaya Perekrutan Panwas Berlebihan

Belum lagi, menurut Karim, ada anggaran Rp 350 juta dari dana tersebut untuk membiayai perjalanan dinas anggota tim seleksi.

Penulis: Ilham Arsyam | Editor: Ilham Mangenre
zoom-inlihat foto Direktur LAPAR Sulsel: Biaya Perekrutan Panwas Berlebihan
dok. tribun
Direktur Eksekutif Lembaga Advokasi & Pendidikan Anak Rakyat (LAPAR) Sulsel

Laporan Wartawan Tribun Timur, Ilham Arsyam

MAKASSAR,TRIBUN TIMUR.COM-Aktivis Lembaga Advokasi dan Pendidikan Anak Rakyat (LAPAR) Sulsel menyoroti biaya perekrutan Panitia Pengawas (Panwas) Pilkada di Sulsel.

Direktur LAPAR Sulsel, Abdul Karim, mengatakan, biaya sebanyak Rp 800 juta untuk perekrutan Panwas di 10 kabupaten di Sulsel sangat berlebihan.

"Biaya perekrutan panwas ini berlebihan dan cenderung pemborosan. Apalagi saat ini belum bisa dipastikan apakah pilkada digelar secara langsung atau di DPRD," katanya, Jumat (21/11/2014).

Belum lagi, menurut Karim, ada anggaran Rp 350 juta dari dana tersebut untuk membiayai perjalanan dinas anggota tim seleksi. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved