Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

KOMUNITAS

150 Juventini Ikuti Gathering JCI Regional Celebes

Komunitas Superter, Juventus Club Indonesia (JCI) Makassar menggelar Gathering Regional Celebes, Sabtu (29/3/2014) hingga Senin (31/3),

Penulis: Ardy Muchlis | Editor: Muh. Taufik
zoom-inlihat foto 150 Juventini Ikuti Gathering JCI Regional Celebes
AFP/ OLIVIER MORIN

MAKASSAR, TRIBUN-TIMUR.COM--Komunitas Superter, Juventus Club Indonesia (JCI) Makassar menggelar Gathering Regional Celebes, Sabtu (29/3/2014) hingga Senin (31/3), di Pantai Akkarena Makassar.
Ada 150 Juventini yang terdaftar dikegiatan ini. Mereka berasal dari beberapa daerah. Seperti Pangkep, polman, Parepare, Bone, Palu, Kendari, Minahasa Selatan.

Ketua JCI Makassar selaku tuan rumah, Mursyid mengatakan bahwa ada 150 juventini mengikuti kegiatan ini. Menjalin keakraban antara juventini di sulawesi.

"Gathering ini merupakan mimpi yg terwujud. Makassar akhirnya menjadi yg pertama. Kami harapkan melalui kegiatan ini, JCI di Sulawesi bisa semakin berkembang seperti chapter di jawa," Mursyid kepada Super Ball, Minggu (30/3/2014).

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved