Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Seleksi Komisioner KPU di Sulsel

Inilah 10 Besar Calon Komisioner KPU Makassar

Tim seleksi komisioner KPU Makassar akhirnya menetapkan nama-nama yang masuk 10 besar calon komisioner

Penulis: Ilham Arsyam | Editor: Suryana Anas

MAKASSAR, TRIBUN-TIMUR.COM -Tim seleksi komisioner KPU Makassar akhirnya menetapkan nama-nama yang masuk 10 besar calon komisioner periode 2013-2018, Selasa malam (3/11/2013).

Bertempat di Hotel Grand Clarion, Timsel yang beranggotakan Armin Arsyad, Hambali Talib, Firdaus Muhammad, Yusuf AR dan Rosniaty menetapkan 10 nama dalam rapat pleno yang berakhir pukul 21.00 wita itu.

Dari hasil pleno timsel, inilah 10 nama yang masuk sepuluh besar. Urutan berdasarkan abjad.

1. Abdullah Mansur
2. Andi Shaifuddin
3. Armin
4. M Supriadi Syarifuddin
5. Makkah
6. Moch Lutfie Noegroho
7. Munir Madjid
8. Rahma Saiyed
9. Syarief Amir
10.Wahid Hasyim Lukman. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved