Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Peluru Nyasar

Warga Rappocini Kena Peluru Nyasar

Sotta Dg Rannu (82) warga Jl Emmy Saelan I, Kelurahan Tidung Raya, Kecamatan Rappocini terkena peluru nyasar Sabtu (28/5) dini hari.

Penulis: Mahyuddin | Editor: Ridwan Putra
MAKASSAR, TRIBUNTIMUR.COM - Sotta Dg Rannu (82) warga Jl Emmy Saelan I, Kelurahan Tidung Raya, Kecamatan Rappocini terkena peluru nyasar pada bagian perutnya, Sabtu (28/5) dini hari. kejadian tersebut terjadi ketika ia sedang tidur.

Korban kemudian dilarikan ke RS Bhayangkara untuk di obati. Menurut keterangan pihak keluarganya peluru yang berada di dalam kulit Sotta merupakan revolver jenis perak.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved